review mono. | RM mixtape

haloo teman temann kali ini aku akan  review tentang mixtape terbaru dari RM leader dari BTS. RM adalah rapper sekaligus leader dari BTS.

Mixtape mono.




RM Kembali merilis karya karyanya dalam album mixtape mono. album ini menjadi mixtaep kedua dari RM setelah Album Debut Mixtape yang pertama yaitu RM. Mixtape ini di rilis pada 23 oktober 2018. Sebelumnya agensi, BigHit Entertaiment telah mengonfirmasi akan dirilisnya mixtape ini pada 20 oktober melalui akun twitternya dan RM sendiri juga mengonfirmasi di akun twitter BTS. Mixtape mono. ini di dapar di dengarkan secara gratis, bisa di dengarkan di Spotify, SoundCloud, iTunes, bahkan disediakan link download langsung oleh agensi melalui google drive, dropbox, jadi album ini tidak di rilis dalam bentuk fisik atau di jual. Di mixtaep mono. kali ini RM berkolaborasi dengan beberapa artis lainnya seperti HONNE, eAeon, NELL. 

Track list mono.

Mixtape kali ini terdiri dari 7 lagu dengan 3 lagu berkolaborasi dengan 3 artis lainnya. 
Lagu lagu yang ada didalam mixtaep ini antara lain :

tokyo

lagu ini menjadi pembuka dalam album ini. Lagu ini diproduseri oleh Supreme Boi dan RM. Lagunya slow dan enak di dengerin, buat pecinta lagu ballad boleh lah coba denger, ga bakal mengecewakan. 

seoul 

Lagu kedua dari album ini. Lagu ini di produseri oleh HONNE dan RM. Pada tanggal 24 oktober pukul 00.00 BigHit entertaiment merilis Lyric Video Official dari lagu ini di YouTube. Lagu ini juga wajib di denger enak banget parah. Recomended banget buat kalian.

moonchild

Ini menjadi lagu ketiga dari album mixtape. Lagu ini di produseri oleh RM dan Hiss Noise. Lagu ini salah satu lagu yang di nanti nanti oleh para penggemar dan ternyata lagunya juga tidak mengecewakan. Enakk paraahhh.. dan bakalan bikin kalian emo huhuhu

badbye

Lagu keempat ini berkolaborasi dengan aAeon. Lagu ini hanya berdurasi 1 menit 52 detik. Lagu ini di produseri oleh RM dan El Capitan. 

uhgood

Lagu kelima ini di produseri oleh Sam Klempner dan RM. Lagu ini juga memiliki ritme yang slow dan enak di denger juga. 

everythingoes

everythingeos ini menjadi lagu ke enam dari album ini. Lagu ini di produseri oleh RM dan JW dari NELL. lagu nya juga enak di dengar kalian bisa cobain juga.

forever rain

nah lagu terakhir ini juga enak banget.forever rain di produseri oleh RM, Hiss Noise dan ADORA, satu satunya produser wanita yang ada di BigHit Entertaiment. Lagu ini seperti memberi tahu  kita sisi lain dari RM sendiri. Dia ngerap slow dan rasanya adem aja gitu. Lagu ini juga di rilis musik videonya bertepatan dengan dirilisnya mixtaep yaitu pada 23 Oktober 2018. Kalian bisa cek sendiri juga di YouTube seperti apa musik videonya.

Kalau diperhatikan lagu lagu di album mixtape kali ini lebih slow dari album mixtaep sebelumnya. Kalian bisa dengerkan sendiri di Spotif atau SoundCloud secara gratis dengan kata kunci di search "mono" atau salah satu judul lagunya seperti "moonchild"

sebenernya tanggal rilis dari mixtape mono. ini sudah di kode oleh BigHit sejak lama namun banyak yang tidak menyadarinya. Kode tanggal rilis tercantum pada kalender yang ada di season greatings yang tertulis pada 23 Oktober sebagai RM's day. Hal ini lah yang membuat pada penggemar gemas karena udah di kode tapi tetap aja ga sadar. 

Popular posts from this blog

Contoh Proposal seni Budaya : Pertunjukan Seni Musik

Contoh Proposal Usaha Kewirausahaan

Resep dan Cara Membuat Ice Milk Jelly | Jeli Susu